Terlibat Aktif dalam Posko Terpadu Angkutan Nataru 2025, Dewi Aryani Suzana Sampaikan Peran Kurusial Jasa Raharja
Jakarta, (ProBanten) – Direktur Operasional Jasa Raharja, Dewi Aryani Suzana, turut serta dalam pembukaan Posko Angkutan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 di Kantor Kementerian Perhubungan (Kemenhub), Jakarta, Rabu (18/12/2024). Posko terpadu ini secara resmi dibuka oleh Wakil Menteri Perhubungan, Suntana, dan dijadwalkan akan beroperasi mulai 18 Desember 2024 hingga 5 Januari 2025. Posko bersama…